18 Agustus 2023
Temu Karya Teladan Wana Lestari Tingkat Nasional Tahun 2023Temu Karya Teladan Wana Lestari Tahun 2023 berlangsung pada tanggal 14 - 18 Agustus 2023 di Jakarta. Jumlah Peserta Temu Karya Teladan Wana Lestari Tahun 2023 sebanyak 48 orang, terdiri dari:1. BP2SDM sebanyak 18 orang2. Ditjen KSDAE sebanyak 6 orang3. Ditjen PSKL sebanyak 9 orang4. Ditjen GAKK....
22 Februari 2024
Kegiatan Bimbingan Teknis dilaksanakan pada tanggal 22 Februari 2024 bertempat di Rimbawan 2 yang dilaksanakan secara virtual melalui Aplikasi Zoom Cloud Meetings dan disiiarkan secara live di kanal youtobe Pusat Penyuluhan. Peserta yang mengikuti sejumlah 1.827 orang Penyuluh Kehutanan PNS di seluruh Indonesia. Penyelenggaraan kegiatan Bimbingan teknis ini bertujuan untuk meningkatkan pengetahuan....
28 November 2022
Dalam rangka peringatan Hari Menanam Pohon Indonesia pada tanggal 28 November, Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan melalui Badan P2SDM mengikuti kegiatan “Menanam Bersama Paman Birin” di Taman Hutan Raya Sultan Adam Mandiangin Provinsi Kalimantan Selatan. Kegiatan ini diawali dengan pelepasan burung dan penanaman bibit. Pada kesempatan ini Plt. Kepala Badan P2SDM Ade Palguna Ruteka bers....
© 2024 Pusluh